Rencana Kegiatan Bidang Rohani

Oleh Imam Wahyono

Imam Wahyono adalah seorang pengurus RT 17 di daerah Ciledug pada periode 2011 s/d 2013, beliau merencanakan program kegiatan yang sangat bermanfaat bagi masyarakatnya, diantaranya sebagai berikut:
  1. Memberantas buta huruf arab (membaca Al-Qur'an), bagi warga yang belum bisa atau memperbaiki bacaan mohon keikhlasan untuk tidak malu belajar, Insya Allah kami siap membantu dan dirahasiakan.
  2. Pengajian gabungan dengan taklim ibu-ibu pada acara-acara tertentu selain yang sudah berjalan (Tarhib dan Halal Bil Halal).
  3. Adanya upaya mendorong bapak-bapak untuk bisa hadir dalam taklim rutin jum'atan.
Begitulah yang disampaikan oleh beliau, semoga bisa menjadi agenda kita bersama.
Wassalamu'alaikum wr wb.

Related Posts:

  • Motivator Muda Ternama di Asia By : Melki Amirus Soleh* Siapa sangka mahasiswa Jurusan Komunikasi Penyiaran Islam (KPI) Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi, itu kini menjadi motivator muda ternama di Asia. Edvan M Kautsar tak hanya berbakat, tapi juga… Read More
  • Di Indonesia Pahlawan, di Singapura Penjahat Oleh Moh. Hibatul Wafi Perpustakaan Hibah - Sempat kita membicarakan perbincangan beberapa waktu silam, seorang sosok yang dikenal sebagai penjahat di negara yang dijuluki sebagai Kota Singa. Ya, dia itu adalah pahlawan t… Read More
  • Memupuk Kepedulian pada Sesama Ditulis oleh Agita Surya Pertiwi* Kecintaan Ranny Junita Amalia (23), terhadap dunia pendidikan dan anak-anak dhu'afa sudah lama tertanam. Hal itu pula yang melatarbelakangi dirinya mau menjadi relawan sosial, yakni meng… Read More
  • Lima Asosiasi Keraton Oleh Mohammad Hibatul Wafi Albadruzzaman* Pada saat menjelang lokakarya yang lalu di Hotel Grand Cempaka, muncul sosok Raja Maluku XIV yang saat ini dipimpin oleh Ukulatu ML Raja Samu Samu VI, dimana beliau sangat dike… Read More
  • Mahasiswi Sastra Inggris Hafal 30 Juz By : Rahma Sari* Banyak mahasiswa UIN Jakarta yang memiliki kemampuan menghafal al-Qur'an, salah satunya Satilah Fitrianti (23), mahasiswi Jurusan Bahasa dan Sastra Inggris Fakultas Adab dan Humaniora semester 7. Konon i… Read More

0 comments:

Posting Komentar