Paket Berbuka Puasa Gratis Gojek di Shell Jabodetabek

Diinformasikan kepada rekan driver Gojek Jabodetabek, pada bulan Ramadhan ini PT. GO-JEK Indonesia bekerjasama dengan Shell Select memberikan 50 paket berbuka puasa gratis untuk para drivernya. Berikut informasi selengkapnya:

Program ini berlangsung pada periode tanggal 23 Mei 2018 dan 6 Juni 2018 di 21 SPBU Shell tertentu mulai pukul 17.00 WIB (jam 5 sore).

Mekanisme Program:

  1. Driver Go-Jek hanya cukup datang ke toko Deli2go yang berada di 21 SPBU Shell tertentu mulai pukul 17.00 WIB.
  2. Driver Go-Jek menunjukkan aplikasi GO-JEK Driver nya kepada petugas Deli2go yang berada di SPBU Shell.
  3. Jika informasi pada aplikasi tersebut sesuai, maka driver Go-Jek berhak mendapatkan paket berbuka puasa gratis.

Syarat dan Ketentuan:
  1. Berlaku bagi Driver Go-Jek yang berdomisili di Jabodetabek.
  2. Satu toko Deli2go hanya menyediakan 50 paket berbuka puasa gratis bagi 50 Driver pertama yang datang mengambil paket berbuka puasa gratis.
  3. Driver Go-Jek hanya bisa mendapatkan 1 paket berbuka puasa gratis.

Jadi, tunggu apa lagi? Langsung datang ke toko Deli2go di SPBU Shell terdekat dan dapatkan paket berbuka puasa gratis untuk Anda!

Salam Satu Aspal...

Related Posts:

  • Forum Indonesia Muda Sumber: Mahasiswa UIN Forum Indonesia Muda (FIM) adalah sebuah forum independen yang beranggotakan pemuda dan mahasiswa dari berbagai perguruan tinggi dan organisasi kepemudaan di Indonesia. Dalam tema "Pembangunan Karakt… Read More
  • Profil Forum Peduli Kesehatan Remaja Indonesia Oleh Iklimah Fadilah Pendidikan kesehatan Reproduksi dan Seksual remaja secara komprehenshif di sekolah perlu dilakukan sebagai salah satu upaya untuk menekan permasalahan-permasalahan kesehatan sexsual dan reproduksi dika… Read More
  • Gerakan "Card to Post" Perpustakaan Hibah - “Card to Post” – yang terdengar hampir sama dengan “kartu pos” – adalah sebuah gerakan online yang mengajak siapapun untuk menghidupkan kembali budaya berkirim kartu pos. Gerakan ini kami mulai deng… Read More
  • Peduli Bencana Gunung Sinabung Menurut informasi dari Facebook atas nama Dominic Leonardus Aris Widianto (owner HARRIES PROPERTY) yang dibagikan ke grup Backpacker's Indonesia (BPI). Beliau akan mengadakan kopi darat (kopdar) di Gelora Bung Karno Senayan … Read More
  • Tentang Angkringanwarta.com Oleh Angkringanwarta* Bermula dari celetukan seorang sahabat saat kami menikmati kopi di Taman Ismail Marzuki (TIM). Ia bercerita kenapa enggak membuat sebuah yang mungkin tak pantas atau pantas untuk disebut media denga… Read More

0 comments:

Posting Komentar