Never Stop in Halal Ways

Hadirilah "HALAL TALKS" yang In syaa Allah jadwalnya bertepatan dengan adanya kegiatan Halal Fair ICE BSD pada hari Jum'at, 6 Desember 2024. Kegiatan yang paling menarik disini ada dua point, sebagai berikut: 

  • Pukul 11.47 - 12.30 WIB: Shalat Jum'at Berjama'ah dengan tema khutbah Jum'at "SHALAT IDENTITAS MUSLIM SEJATI". 
  • Pukul 13.30 - 15.00 WIB: Halal Talks dengan kajian tema "PERHATIAN SALAF TERHADAP AL-QUR'AN DAN KLINIK AL-FATIHAH". Pada kajian ini akan dibimbing langsung materinya oleh Ustadz Sandi Abu Hudzaifah. 

Alhamdulillaah Halal Fair Tangerang sudah kerap dilaksanakan, dan kali ini hadir kembali! 

The Most Inspiring Halal Event: 6 - 8 Desember 2024 / 4 - 6 Jumadil Akhir 1446 H on ICE-BSD City, Tangerang. 

Ramaikan Halal Fair bersama lebih dari 30.000 pengunjung dan ratusan exibitors selama 3 (tiga) hari untuk pengalaman yang menyenangkan! 

Participated by Top 10 Halal Brands: 

  1. Fashion & Apparel. 
  2. Beauty & Cosmetics. 
  3. Tour & Travel. 
  4. Umrah & Hajj. 
  5. Halal Culinary. 
  6. Books & Education. 
  7. Syariah Banking. 
  8. Textile. 
  9. Multi Products. 
  10. And many more... 

Co-Located with: HIITS (Halal Indonesia International Trade Show). 

Special Feature Program: 

  • Rihla Series. 
  • Rihla Kids. 
  • Halal Culinary Festival. 
  • Halal Talks. 
  • Competition. 
  • Community Gathering. 

Catat tanggalnya dan hadiri event kami bersama keluarga beserta teman-teman kalian. 

Sumber: Sandi.

Related Posts:

  • Kejadian di Tanah Suci Bikin MerindingBismillaahirrahmaanirrahiim, Assalamu'alaikum warahmatullaahi wabarakaatuh. Semoga teman-teman semuanya dalam keadaan selalu sehat terus. Koh pengen cerita kejadian nyata ketika waktu kemarin di tanah suci bikin merinding, ya… Read More
  • Ucapan Kalimat Haram Bagi MuslimBerhubung waktu Natal atau Tahun Baru Masehi sudah dekat. Tidak ada salahnya mulai kini sudah mengingatkan sesama Muslim. Inilah yang dimaksud, Toleransi Beragama. Indahnya saling mengingatkan. Menjelang Natal ada percak… Read More
  • Maulidurrosul Masjid Darustswab MatramanHadirilah Maulidurrosul Baginda Nabi Muhammad SAW di Masjid Darustsawab, Matraman, Jakarta Timur. Dimeriahkan Team Hadroh Mahabbaturosul. Menuju rahmatan lil'aalamiinn pada hari Jum'at, 6 Desember 2024 pukul 20.00 WIB s/… Read More
  • Jadwal Kegiatan Rutin Masjid Al Mustaqiim 2024/2025Sedang jalan melewati Pamulang melihat baliho yang terpampang di pinggir jalan. Baliho tersebut mengumumkan jadwal kegiatan rutinitas Masjid Al Mustaqiim tahun 2024/2025. Jadwal tersebut menginformasikan pengajian rutin, mate… Read More
  • Kisah Diusirnya Iblis dari Surga Karena Sombong🌹🍁🍀 Assalamu'alaikum Warahmatullaahi Wabarakaatuh. 🌻 Dahulu kala, di waktu yang sangat jauh, Allah SWT menciptakan makhluk-Nya yang paling mulia, yaitu malaikat dan jin. Di antara malaikat dan jin tersebut ada salah … Read More

0 comments:

Posting Komentar