
Sudah hampir 1 minggu, tepatnya hari Minggu tanggal 19 bulan Januari tahun 2014, dua anggota MAHAPALA STIESIA : Alif (23 th) dan Dian (18 th) telah hilang dalam pendakian di Gunung Welirang (3156 Mdpl).
Rabu (22/01) - Rekan-rekan dari Arek Suroboyo memohon bantuan kepada TIM SAR untuk membantu dua saudara kita yang sedang tersesat tersebut. Dan mereka juga mengirim...